“Dunia adalah penjara bagi orang-orang beriman dan syurga bagi orang-orang kafir”

“Sesungguhnya syaitan adalah musuh yang nyata bagi kamu maka perlakukanlah ia sbg musuh. Ia akan mngajak golongan yg akan menjadi penghuni neraka. Bukankah Aku telah perintahkan kamu wahai anak Adam agar kamu tdk menyembah setan. Sesungguhnya setan itu musuh yang nyata bagi kamu.”

Ayat di atas menjadi dasar bagi kami untuk menggarap pementasan Teater Islami yg berjudul “RUQYAH” di acara Malam Kreatifitas Santri. Ini adalah program unggulan dlm pengembangan talenta dan kepercayaan diri para Santri selain program inti ibadah dan Tahfidz quran di Almadinah Islamic Boarding School.

Terima kasih atas bantuan seluruh pihak dan kepercayaan orang tua kepada kami. Semoga kami tetap istiqamah dlm membentuk dan mengembangkan talenta dan kepribadian Santri yg qurani dan beraklaqulkarimah.

Beberapa potret penampilan Santri…